Mari Simak Cara Budidaya Sarang Burung Walet

Melakukan ternak burung walet yang baik dan benar tentunya akan membuat hasil yang cukup maksimal dan sesuai dengan ekspektasi yang diinginkan. Terdapat beberapa langkah yang bisa anda kukan untuk memperluas jaringan dan untuk mensukseskan ternak burung walet pada gedung walet. Burung walet yang dipelihara dan diternakkan di mana pun bisa menjadi komoditi yang menghasilkan omset cukup besar karena harganya sangat mahal dan kualitasnya yang sangat tinggi sehingga banyak sekali orang yang mencari sarang burung walet untuk dikonsumsi.

Burung walet merupakan burung pemakan serangga yang memiliki sifat Setia yang mana terlihat dari sifatnya yaitu akan selalu pulang ke sarangnya walaupun burung pergi untuk mencari makan. Burung walet yang berhasil ditanamkan dan dibudidayakan tentunya akan mempengaruhi harga sarangnya yang jadi akan semakin mahal.

Cara Ternak Walet

Tempat Tinggal

Tempat tinggal di sini dimaksudkan sebagai sarang atau rumah dari burung walet sebagai tempat tinggalnya untuk bersarang dan juga berkembang biak. Hal utama yang paling disukai oleh burung walet adalah tempat yang bangunannya biasanya menggunakan batu bata dan dicor mirip dengan membuat sebuah bangunan rumah dengan kondisi suhu yang lembab.

Pembibitan

Langkah selanjutnya adalah Anda bisa mencari telur burung walet yang bisa di pasar burung atau biasanya ditemukan pada perlengkapan ternak burung walet yang dapat anda beli secara online. Anda juga harus memilih telur burung walet yang berkualitas karena akan mempengaruhi hasil perkembangbiakan dari burung walet tersebut. Harga telur burung walet biasanya berkisar antara Rp200.000 dengan isi sekitar 30 telur burung walet.

Aksesoris Pelengkap

Jika anda sudah menyiapkan tempat sarang burung walet maka anda bisa membeli plat aluminium dengan modifikasi secara khusus untuk perawatan sarang walet yaitu dengan menyimpan telur burung walet. Plat aluminium modifikasi tadi dapat anda letakkan di setiap sudut atap untuk meletakkan telur telur dari burung walet. harus mengatakan secara hati-hati agar tidak merasa terganggu.

Pembersihan

Perawatan untuk kotoran burung walet juga perlu dilakukan pada sebuah tanah burung walet yang mana anda bisa membersihkan 3 minggu sekali dengan menggunakan alat scope. Kotoran ini juga memiliki manfaat sebagai pupuk yang juga dapat dilumuri pada Rumah Walet agar burung walet merasa bertambah nyaman tinggal di tempat tersebut.

Ketahui Ciri Walet

Sebelum memulai bisnis walet Anda juga harus mempelajari ciri dari burung walet yang cukup banyak seperti misalnya habitat dan ekosistemnya. Anda juga bisa mengetahui ciri fisik dari burung walet seperti bentuk sayap, warna bulu hingga bentuk kaki berbagai macam hal lainnya.

Pembuatan Pintu Masuk

Anda bisa membuat pintu masuk dan pintu keluar untuk burung walet agar memudahkan perawatan Rumah Walet dan berilah beberapa ventilasi udara untuk sirkulasi.

Speaker Kecil

Speaker pada Rumah Walet biasanya digunakan sebagai alat untuk memancing dan menjadikan Rumah Walet sesuai dengan habitatnya yaitu nuansa alami dan tidak terlalu bising.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

en_USEN
Scroll to Top