Ini Fungsi Sarang Walet Imitasi

Sarang imitasi merupakan cara pembuatan atau sarang palsu yang mana sekarang ini miliki ukuran yang hampir sama dengan sarang walet. Sarang walet palsu ini juga digunakan untuk mengelabui burung walet agar bisa bersinggah pada Rumah Walet Dan menganggap hal tersebut adalah sarang asli. Sarang burung walet imitasi memiliki cekungan yang cukup untuk menampung tubuh induk walet untuk bertelur dan juga untuk mengeram telurnya.

Produk dari sarang tiruan ini banyak sekali dijual di pasaran baik itu di sekolah online maupun offline. Terbuat dari berbagai macam material salah satunya yaitu bahan plastik yang kaku dan bahan plastik yang lentur yang hampir mirip seperti karet. Material tersebut tidak menjadi masalah untuk walet karena hal yang terpenting adalah tempat tersebut cekung serta memungkinkan dipakai untuk berkembang biak.

Karakteristik Sarang Walet Imitasi

Seorang tiruan juga dapat dibuat menggunakan kertas karton dengan warna kuning, merah, hijau, Jingga sesuai dengan kebutuhan. Apapun warna dari sarang walet imitasi tersebut burung walet akan tetap menghinggapi asal sesuai dengan bentuk dari sarang yang asli.

Pada gua walet biasanya warna dari sarangnya yaitu warna hitam jam-jam karena warna tersebut disebabkan oleh dominasi bulu walet yang membalut sekarang ehingga sarang walet tersebut berwarna hitam. Namun pada dasarnya warna dari sarang walet tersebut merupakan warna putih baik itu ataupun cara budidaya. Selain terjadi pada burung Sriti yang mana warna coklat terbuat dari daun kering dan untuk proses perubahan dari burung Sriti ke walet ada cara yang dilakukan yaitu dengan proses putar telur yang mana telur burung Sriti dengan telur burung walet nantinya akan ditukar. Media yang dipakai adalah menggunakan sepasang telur walet komplit dengan induk Sriti untuk mengerami 2 telur walet tadi.

Sekarang dari sarang itu sendiri terbuat dari daun cemara atau rerumputan yang berwarna coklat dan setelah telur lalat menetas maka industri tetap masih berjalan yaitu memelihara anak Walet itu sampai bisa terbang.

Manfaat Pemasangan Sarang Imitasi

Sarang imitasi digunakan dan bertujuan untuk walet agar cepat bertelur dan juga untuk membantu percepatan perkembangbiakan. Karena jika walet bertelur maka walet tidak memerlukan sarang dari air liurnya. Kita telah mengetahui bahwa walet membuat sarang dari pondasi hingga selesainya sarang tersebut bisa membutuhkan waktu hingga 6 minggu. pada Rumah Walet biasanya suhu dan kelembaban yang tidak memenuhi syarat akan membuat pembentukan sarang walet akan semakin lama. maka dari itu gedung walet biasanya akan dipasang dengan sarang imitasi agar Walet cepat bertelur dan cepat mengeram sehingga dapat memelihara anak walet pada generasi pertama dan untuk meningkatkan produksi sarang asli.

Cara mudah agar Walet bisa menemukan sarang imitasi tersebut adalah dengan memasangnya pada posisi Twetter yang cenderung paling banyak dihinggapi oleh burung walet. Jika penempatannya benar maka burung walet akan segera hinggap di tempat tersebut.

Masa Penggunaan Sarang Walet Imitasi

Sarang imitasi digunakan untuk gedung walet selama masa awal untuk pancingan. Sarang Imitasi dapat dilepas tahun kemudian karena sesudah tahun pertama maka produksi burung biasanya akan mulai normal dan walet dapat berkembang biak di gedung yang sudah disediakan.

Perkembangbiakan walet ini dengan menggunakan sarang walet imitasi biasanya terjadi selama 1 tahun yaitu dengan 5 kali perkembangbiakan. jika menggunakan sarang walet asli biasanya akan memakan waktu 1 tahun dengan hanya 3 kali pembiakan.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

id_IDID
Scroll to Top